Moodle merupakan CMS andal bagi pengembangan sistem pembelajaran online. Beberapa kemudahan yang dapat Anda nikmati antara lain :
- Memiliki kelengkapan fitur meliputi pengelolaan site, user, dan konten.
- Integrasi beragam fungsionalitas pembelajaran; mulai pelajaran, latihan, tes, resource, hingga glossary.
- Tersedia beragam modul dan plugins yang akan melengkapi fungsionalitas layanan.
- Support beragam bahasa, termasuk bahasa Indonesia.
- Memiliki beragam pilihan tema tampilan.
- Tersedia support dan dokumentasi.
Jika masih penasaran dengan fitur dan kemampuan Moodle, silah kan download di bawah ini.
0 comments: